Sabtu, November 23, 2024

Hasil Uji Coba Ketiga Timnas U-23 Indonesia Kalah 2-3 dari Daejeon Citizen

Baca Juga

“Saya harap pemain terus fokus, disiplin dan terus berjuang keras apalagi di SEA Games nanti PSSI menargetkan meraih emas,” sambungnya.

Selain itu, pria yang akrab disapa Iwan Bule itu juga mengungkapkan bahwa setelah TC di Korea Selatan ini akan ada 20 pemain terpilih.

” Yang akan dibawa ke Vietnam, jelas pemain yang terpilih merupakan pilihan pelatih dan PSSI siap mendukung penuh,” ucapnya lagi.

Skuad Timnas U-23 Indonesia Kalah dari Daejeon Citizen

Laga yang tidak disiarkan langsung oleh televisi nasional ini berlangsung pada pukul 14.00 WIB.

Shin Tae-yong menurunkan skuad yang tidak jauh berbeda di starting line up, menghadapi Pohang Steelers, Minggu (24/4/2022).

Hanya di posisi penjaga gawang kali ini pelatih asal Korea Selatan itu mempercayakan kepada Andika.

Di lini belakang juga ada sedikit perubahan, masuknya Asnawi Mangkualam langsung mengisi pos bek kanan.

- Advertisement -

Tinggalkan Balasan

- Advertisement -
 
 
Berita Terbaru

Generasi Muda Ciamis Deklarasi Dukung Herdiat-Yana di Pilkada 2024

Ciamis, galuh.id - Generasi muda Ciamis dari kelompok milenial dan zilenial deklarasi dukung pasangan Herdiat-Yana (HY) pada Pilkada 2024. Deklarasi...

Artikel Terkait