Senin, November 25, 2024

Ini Hambatan PSMS Medan Jadi Tuan Rumah Liga 2 2021

Baca Juga

Info Liga 2, galuh.id – PSMS Medan ingin menjadi tuan rumah Liga 2 2021, namun PSMS menghadapi beberapa hambatan.

Meskipun demikian, beberapa persyaratan tengah persiapan menjelang kompetisi yang akan mulai pertengahan September 2021 mendatang.

Meski manajemen tim telah menyatakan kesiapan, tim berjuluk Ayam Kinantan tersebut harus bersaing dengan tiga klub lain asal Sumatera untuk mencalon diri sebagai tuan rumah Liga 2 2021.

Sekretaris Umum PSMS Medan, Julius Raja menyatakan dalam pencalonan, PSMS Medan tidak sendiri.

PSMS Medan bersama PSPS Pekanbaru, Sriwijaya FC, dan PS Babel akan bersaing dan memiliki hasrat yang sama untuk mendapat status tuan rumah Liga 2 2021 nanti.

Apa Hambatan PSMS Medan Jadi Tuan Rumah?

Julius Raja, yang akrab dengan sapan King mengatakan, agar layak menghelat laga sepak bola pihaknya mengaku bahwa Stadion Teladan akan dipoles sehingga terlihat maksimal.

- Advertisement -

Tinggalkan Balasan

- Advertisement -
 
 
Berita Terbaru

Shohibul Imam Ajak Implementasikan 4 Pilar Kebangsaan di Kuningan

Jabar, galuh.id - Shohibul Imam, anggota MPR RI dari Fraksi Partai NasDem, menyelenggarakan sosialisasi 4 Pilar Kebangsaan di Rumah...

Artikel Terkait