Jumat, November 22, 2024

Kalahkan Prancis Lewat Adu Penalti, Argentina Juara Piala Dunia 2022

Baca Juga

Sementara itu dua penendang dari Prancis, gagal menaklukkan kiper Argentina yang dijaga oleh Emiliano Martinez.

Dengan hasil iu merupakan gelar ketiga Argentina di Piala Dunia setelah terakhir kali memenangi turnamen pada 1986.

Kemenangan itu juga mewujudkan mimpi Lionel Messi, di pentas tertinggi sepak bola pada apa yang kemungkinan menjadi Piala Dunia terakhirnya.

Jalannya Pertandingan Argentina vs Prancis

Bermain di Lusail Iconic Stadium, Minggu (18/12/2022) malam WIB, Argentina membuka keunggulan di menit ke-23.

Angel Di Maria dijatuhkan Ousmane Dembele di kotak penalti, sehingga wasit menunjuk titik putih dan Lionel Messi maju sebagai eksekutor, dan sukses menaklukkan kiper Hugo Lloris.

Keunggulan satu gol tak membuat Argentina puas, mereka akhirnya mampu memperbesar keunggulannya pada menit ke-36.

- Advertisement -

Tinggalkan Balasan

- Advertisement -
 
 
Berita Terbaru

FJG Ciamis Berbagi Ratusan Nasi Kotak, Ajak Warga Jangan Golput

Ciamis, galuh.id - Forum Jurnalis Galuh (FJG) Kabupaten Ciamis, Jawa Barat, melaksanakan kegiatan sosial dengan berbagi ratusan nasi kotak...

Artikel Terkait