Rabu, April 24, 2024

Lantik Jabatan Tinggi Pratama, Bupati Herdiat Tak Ingin Pejabat Ciamis Lusuh dan Kucel

Baca Juga
- Advertisement -

Khusus untuk para pejabat baru, Herdiat agar bekerja dengan sungguh-sungguh dan mengutamakan pelayanan yang baik kepada masyarakat.

“Bekerja dengan baik, sungguh-sungguh, langsung masuk dengan rekan-rekan OPD lainnya, kemarin tanpa bapak-bapak ini Ciamis mendapatkan prestasi luar biasa,” tambahnya.

Sehingga, Herdiat menyampaikan saat ini harus makin kuat dan solid, minimal 300 penghargaan tercapai, tapi tujuan utama administrasi harus betul-betul tertib.

- Advertisement -

“Minimal 300 penghargaan tercapai, tapi jika tidak sanggup tidak apa-apa karena bukan tujuan utama, kerja saja yang baik,” tegas Herdiat.

Sementara itu para pejabat baru antara lain, Dase Fadlil Yusdy Mubarak, S.H., sebagai Staf Ahli Bidang Administrasi dan SDM.

Kemudian Heryan, Rusyandi, S.Sos.,M.M., Staf Ahli Bidang Perekonomian dan Pembangunan, Ai Rusly Suargi, S.ST.,M.Si, Kepala Badan Kepegawaian Pengembangan SDM.

- Advertisement -

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

- Advertisement -
 
 
Berita Terbaru

Nathan Tjoe-A-On Kembali Perkuat Timnas Indonesia U-23 untuk Lawan Korea Selatan

Galuh.id- Berita menggembirakan datang dari Nathan Tjoe-A-On yang mendapat  izin dari SC Heerenveen untuk kembali bergabung dengan Timnas Indonesia...

Artikel Terkait