Senin, November 25, 2024

Lebih Mahal dari Janda Bolong, Tanaman Hias Ini Harganya Rp 2,6 M

Baca Juga

Bunga ini dibuat dari hasil persilangan dan dikembangkan oleh perusahaan agrikultur Shenzhen Nongke.

Konon, harga Shenzhen Nongke Orchid bisa mencapai 200 ribu dolar atau setara Rp 2,6 miliar.

Perlu waktu 8 tahun untuk membudidayakan tanaman hias ini. Untuk melihat satu tangkai bunga yang mekar, butuh waktu 4-5 tahun lamanya.

Anggrek ini terbilang sangat langka. Pada tahun 2005, Shenzhen Nongke orchid pernah terjual dalam lelang dengan harga 1,68 juta yuan atau sekitar Rp 2 miliar.

Hal itu menjadikan bunga ini sebagai anggrek termahal di dunia. Warnanya kuning kehijauan dengan bagian lidah berwarna merah hati bercampur putih.

Sama seperti tanaman hias anggrek lainnya, Shenzhen Nongke Orchid punya 5 kelopak bunga.

Kabarnya hingga kini belum ada yang bisa menandingi harga tanaman hias tersebut. Shenzhen Nongke masih menjadi anggrek termahal di dunia.

Selain anggrek Shenzhen Nongke, ada juga beberapa bunga yang harganya meroket diantaranya sebagai berikut:

- Advertisement -

Tinggalkan Balasan

- Advertisement -
 
 
Berita Terbaru

Shohibul Imam Ajak Implementasikan 4 Pilar Kebangsaan di Kuningan

Jabar, galuh.id - Shohibul Imam, anggota MPR RI dari Fraksi Partai NasDem, menyelenggarakan sosialisasi 4 Pilar Kebangsaan di Rumah...

Artikel Terkait