Senin, November 25, 2024

Lomba Jelajah Alam, Ketua Kwarcab Pramuka Ciamis Harap Peserta Dapat Pengalaman

Baca Juga

“Jarak sekitar 3 sampai 4 km, melingkar tapi di perkotaan, dan dari sini ke Utara sampai ke arah Sukamaju kemudian keluar dari Kertasari,” ujarnya.

Ia mengatakan, bahwa terdapat penilaian di pos dan sudah ada titik koordinat sehingga peserta harus paham GPS serta ada tugas membuat panorama.

“Penilaian peserta dari kekompakan dan keutuhan orang, kalau berangkat 5 orang maka pulang juga harus 5 orang,” katanya.

“Nanti mereka juga akan mendeskripsikan pengalaman dan yel-yel juga masuk ke dalam penilaian,” pungkasnya. (GaluhID/Tegar)

Editor : Evi

- Advertisement -
- Advertisement -
 
 
Berita Terbaru

Shohibul Imam Ajak Implementasikan 4 Pilar Kebangsaan di Kuningan

Jabar, galuh.id - Shohibul Imam, anggota MPR RI dari Fraksi Partai NasDem, menyelenggarakan sosialisasi 4 Pilar Kebangsaan di Rumah...

Artikel Terkait