Sabtu, November 23, 2024

Merinding! Suporter Sambut Timnas Indonesia di Bandara Usai Kualifikasi Piala Asia 2023

Baca Juga

Hasil tersebut membuat mereka mengoleksi enam poin, dan pada klasemen akhir menempati posisi runner-up dibawah Yordania yang menjadi juara Grup A.

Meskipun menduduki posisi kedua, Timnas Indonesia tetap melaju ke putaran Final Piala Asia setelah menjadi runner up terbaik.

Diketahui dari 6 grup yang ada di Kualifikasi Piala Asia, hanya juara dan 5 runner-up grup terbaik yang berhak lolos.

Indonesia sendiri bahkan mencatatkan hasil bagus sebagai runner-up terbaik dengan menempati posisi kedua.

Pencapaian yang diraih itu adalah penantian selama 15 tahun , dimana tim Merah Putih tampil terakhir kali di Piala Asia pada edisi 2007.

Pada tahun tersebut, Indonesia menjadi tuan rumah ajang yang mempertemukan negara-negara di Asia itu.

Tim asuhan Shin Tae Yong yang tampil apik dan memukau selama kualifikasi Piala Asia 2023 di Kuwait mendapat apresiasi dari seluruh lapisan masyarakat Indonesia. (GaluhID/Dhi)

- Advertisement -

Tinggalkan Balasan

- Advertisement -
 
 
Berita Terbaru

Generasi Muda Ciamis Deklarasi Dukung Herdiat-Yana di Pilkada 2024

Ciamis, galuh.id - Generasi muda Ciamis dari kelompok milenial dan zilenial deklarasi dukung pasangan Herdiat-Yana (HY) pada Pilkada 2024. Deklarasi...

Artikel Terkait