Sabtu, November 23, 2024

Meski Menang, Shin Tae-yong Sebut Timnas Indonesia U-23 Masih Banyak Kekurangan

Baca Juga

Selain itu, organisasi permainan Timnas Indonesia U-23 juga masih dinilai buruk termasuk kemampuan membuat peluang di area pertahanan lawan.

Performa Timnas Indonesia U-23 Terus Meningkat

Meski Shin Tae-yong sebut Timnas Indonesia U-23 masih banyak kekurangan, ia yakin performa anak asuhnya akan terus meningkat.

Penampilan yang tidak terlalu baik dianggap Shin Tae-yong sebagai imbas dari latihan intens yang dijalani para pemain.

“Para pemain memang menjalani latihan tiga kali sehari, jadi pemain balu terbiasa,” ungkap Shin Tae-yong.

Dalam beberapa laga uji tanding mendatang, Shin Tae-yong berharap Timnas Indonesia U-23 mampu melakukan penyesuaian.

- Advertisement -

Tinggalkan Balasan

- Advertisement -
 
 
Berita Terbaru

Generasi Muda Ciamis Deklarasi Dukung Herdiat-Yana di Pilkada 2024

Ciamis, galuh.id - Generasi muda Ciamis dari kelompok milenial dan zilenial deklarasi dukung pasangan Herdiat-Yana (HY) pada Pilkada 2024. Deklarasi...

Artikel Terkait