Senin, November 25, 2024

Mobil Pariwisata Tabrak Pembatas Jembatan di Banjarsari Ciamis

Baca Juga

Kasus kecelakaan tunggal ini dalam penanganan Lantas Polsek Banjarsari, Polres Ciamis.

Aiptu Warju, Panit 2 Lantas Polsek Banjarsari menyebut, insiden kecelakaan lalu lintas ini tidak sampai menimbulkan korban jiwa.

“Alhamdulillah semua penumpang dan sopir selamat, tidak ada yang luka dan korban jiwa,” kata Warju.

Sementara itu Warju, mobil pariwisata ini membawa penumpang 20 orang yang hendak berwisata ke Pantai Pangandaran.

“Mobil dan penumpangnya berasal dari Cimahi dan akan berwisata ke Pangandaran,” terangnya.

“Mobil pariwisata yang menabrak pembatas jembatan ini kita amankan di Mapolsek Banjarsari, sementara penumpangnya kita alihkan ke mobil lain,” imbuh Warju. (GaluhID/Uus)

Editor : Evi

- Advertisement -

Tinggalkan Balasan

- Advertisement -
 
 
Berita Terbaru

Shohibul Imam Ajak Implementasikan 4 Pilar Kebangsaan di Kuningan

Jabar, galuh.id - Shohibul Imam, anggota MPR RI dari Fraksi Partai NasDem, menyelenggarakan sosialisasi 4 Pilar Kebangsaan di Rumah...

Artikel Terkait