Senin, November 25, 2024

Nasib Witan Sulaeman di Lechia Gdansk, Minim Menit Bermain

Baca Juga

Saat ini nasib Witan Sulaeman di Lechia Gdansk minim jam bermain. Sementara saat membela Timnas Indonesia performa Witan Sulaeman sangat apik.

Dalam Piala AFF 2020 lalu, catatan Witan Sulaeman begitu mentereng, pemain muda berusia 20 tahun tersebut menghasilkan 2 gol dan 5 assist.

Berkat kontribusinya, Indonesia berhasil meraih gelar runner-up Piala AFF 2022 sekaligus sebagai tim paling subur selama kompetisi.

Selepas karantina pasca membela Timnas Indonesia, Witan Suleman dan rekannya yang berkarir di klub luar negeri dipanggil Shin Tae-yong.

Dalam briefingnya, Shin Tae-yong mengakui ingin mengetahui jadwal dan agenda dari klub masing-masing.

Sebab selama ini Timnas Indonesia mengaku sering kesulitan saat memanggil pemain Timnas yang berkarir di luar negeri untuk beberapa agenda. (GaluhID/Dianti Rahayu)

- Advertisement -

Tinggalkan Balasan

- Advertisement -
 
 
Berita Terbaru

Ciamis Berduka, Calon Wakil Bupati Yana D Putra Meninggal Dunia

Ciamis, galuh.id - Yana Diana Putra, calon Wakil Bupati Ciamis di Pilkada serentak 2024 meninggal dunia pada Minggu (24/11/2024)...

Artikel Terkait