Atas nama Karang Taruna Ciamis, ia pun mengucapkan terima kasih dan penghargaan setinggi-tingginya atas fasilitas yang telah diberikan.
“Kami akan mengemban amanah selama 5 tahun kedepan. Mohon doa dan dukungan untuk menjalankan amanah dengan sebaik baiknya,” ujarnya
Selain itu kata Ega, pihaknya mengharapkan integritas dan loyalitas untuk membangun Ciamis menuju lebih baik lagi.
“Kami insya allah akan terus bersinergi dengan Pemkab Ciamis menghasilkan karya yang nyata,” pungkasnya. (GaluhID/Resa)
Editor : Evi
- Advertisement -