Kamis, September 19, 2024

Pemain Naturalisasi Bisa Main di Kualifikasi Piala Asia 2023, Begini Kata PSSI

Baca Juga

“Apabila terjadi, insyaallah pemain tersebut bisa bermain di Kualifikasi Piala Dunia 2023, Juni mendatang,” sambungnya.

Target Proses Pemain Naturalisasi

Hasani juga menyampaikan target PSSI agar pemain naturalisasi Indonesia bisa membela Timnas Indonesia di laga-laga penting.

“Target Ketum PSSI adalah para pemain tersebut dapat membela Timnas di babak Kualifikasi Piala Asia 2023 dan Piala AFF 2022,” tambahnya.

Sebelumnya, Hasani Abdulgani juga menyampaikan terkait perkembangan dokumen naturalisasi Jordi Amat dan Sandy Walsh.

Kini dokumen kedua pemain tersebut telah dikirim ke Menpora untuk ditindaklanjuti. Sementara dokumen dua pemain lainnya yaitu Mess Hilgers dan Ragnar Oratmangoen baru akan dikirim Februari mendatang.

- Advertisement -

Tinggalkan Balasan

- Advertisement -
 
 
Berita Terbaru

Ciamis Raih Penghargaan The Best Investment Challenge DPMPTSP Jabar 2024

Ciamis, galuh.id – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Ciamis meraih penghargaan The Best Investment Challenge 2024 dalam acara West Java Investment...

Artikel Terkait