Jumat, November 22, 2024

Pengakuan Shin Tae-yong Usai Indonesia Dibantai Thailand pada Final Leg Pertama Piala AFF 2020

Baca Juga

“Peluang Dewangga, kami tidak bisa mencetak gol dari momen itu sehigga kami sulit untuk bangkit,” pungkas Shin Tae-yong.

Selain itu, laga kemarin pun sangat didominasi oleh Thailand yang membuat Indonesia lebih banyak menghadapi tekanan.

Kemudian di babak kedua, serangan Thailand mulai mengendur namun Timnas Indonesia justru kehilangan fokus dan ritme bermain.

Timnas Indonesia dibantai Thailand 4-0 di leg pertama membuat pertandingan final leg kedua Indonesia lebih berat dan harus berusaha keras.

Namun setidaknya di final leg kedua Piala AFF 2020, Indonesia mampu introspeksi dan memperbaiki kesalahannya di laga final pertama.

Jadwal final leg kedua akan berlangsung pada Sabtu (1/1/2021) mendatang di National Stadium, Singapura, pukul 19.30 WIB.

Pengakuan Shin Tae-yong menguak penyebab kekalahan Timnas Indonesia dari Thailand. Akankah ada perbaikan di leg kedua? (GaluhID/Dianti Rahayu)

- Advertisement -

Tinggalkan Balasan

- Advertisement -
 
 
Berita Terbaru

Heri Rafni Kotari Sosialisasikan Perda Pengelolaan Sampah di Ciamis

Ciamis, galuh.id - Anggota DPRD Provinsi Jawa Barat dari Fraksi Partai NasDem, Heri Rafni Kotari, sosialisasikan Peraturan Daerah (Perda)...

Artikel Terkait