Senin, November 25, 2024

Prediksi Pertandingan Brunei Darussalam vs Timnas Indonesia, Skuad Garuda Bisa Menang Besar

Baca Juga

“Performa kita memang belum maksimal dan baik, tapi kita akan berjuang lebih keras lagi. Lebih fokus lagi untuk memperbaiki kekurangan agar lebih baik,” kata Egy Maulana dikutip dari laman bola.okezone.

Brunei Darussalam Mendapat Predikat Tim Terlemah

Skuad Garuda bisa menang besar melawan Brunei Darussalam nanti sebab Tim berjuluk Tebuan (lebah) itu kini tengah dalam kondisi buruk.

Brunei Darussalam mendapat predikat tim terlemah di Grup A Piala AFF 2022 setelah mengalami dua kekalahan besar dari Thailand dan Filipina.

Thailand berhasil menumbangkan Brunei dengan skor 0-5 dan oleh Filipina dengan skor 1-5. Tentu itu bisa menjadi tolak ukur bagi Timnas Indonesia.

Filipina yang sebelumnya pernah kalah 3-2 oleh Kamboja pun mampu menang telak melawan Brunei. Maka dari itu Timnas Indonesia yang mampu mengalahkan Kamboja tentu bisa melakukannya.

- Advertisement -

Tinggalkan Balasan

- Advertisement -
 
 
Berita Terbaru

Shohibul Imam Ajak Implementasikan 4 Pilar Kebangsaan di Kuningan

Jabar, galuh.id - Shohibul Imam, anggota MPR RI dari Fraksi Partai NasDem, menyelenggarakan sosialisasi 4 Pilar Kebangsaan di Rumah...

Artikel Terkait