Jumat, November 22, 2024

Ramadhan Sananta Dipanggil Perkuat Timnas Indonesia, Bikin Bangga Kabupaten Lingga Riau

Baca Juga

Selain itu, Bupati Nizar juga menganggap Sananta sebagai motivator bagi kaum muda di daerahnya, khususnya pada dunia sepakbola.

Sekilas Profil Ramadhan Sananta

Pemilik nama lengkap Muhammad Ramadhan Sananta itu lahir di Daik, Kabupaten Lingga, Provinsi Kepri, tanggal 27 November 2002.

Bermain sebagai penyerang, Sananta memiliki tinggi badan 182 centimeter yang cukup ideal di posisinya itu.

Perjalanan karier Sananta bermula ketika ia tampil dari kasta terendah sepak bola Indonesia, yakni Liga 3.

Dia bergabung dengan PS Harjuna Putra pada musim 2021-2022 sebelum pindah ke Persikabo 1973 pada Januari 2022.

Namun, ketika memasuki awal musim kompetisi BRI Liga 1 2022-2023, ia meniti karir di klub PSM Makassar.

- Advertisement -

Tinggalkan Balasan

- Advertisement -
 
 
Berita Terbaru

Heri Rafni Kotari Sosialisasikan Perda Pengelolaan Sampah di Ciamis

Ciamis, galuh.id - Anggota DPRD Provinsi Jawa Barat dari Fraksi Partai NasDem, Heri Rafni Kotari, sosialisasikan Peraturan Daerah (Perda)...

Artikel Terkait