Senin, November 25, 2024

Setelah Lebaran, Jumlah Pasien Puskesmas Ciamis Meningkat

Baca Juga

Melonjaknya jumlah pasien yang berobat pada hari pertama kerja setelah libur lebaran, menurut Evi kenaikan mencapai 100 persen.

“Kanaikan jumlah pasien mencapai 100 persen, dengan berbagai keluhan selain kecapean seperti batuk, flu, diare dan kolesterol,” jelas Evi.

Kelurahan Pasien Akibat Pola Makan yang Tidak Terkontrol

Kemudian menurut dokter gigi yang ramah itu, pasien mengalami keluhan karena kolesterol dan juga diare karena makanan yang tidak terkontrol.

“Bisa jadi makanan yang tidak terkontrol, banyak makan daging, ditambah kecapean karena aktifitas baik mudik maupun aktifitas di rumah,” jelasnya.

Dengan tidak terkontrolnya asupan makanan, menurut Evi bisa mengakibatkan diare maupun meningkatnya kolesterol pada pasien.

- Advertisement -

Tinggalkan Balasan

- Advertisement -
 
 
Berita Terbaru

Shohibul Imam Ajak Implementasikan 4 Pilar Kebangsaan di Kuningan

Jabar, galuh.id - Shohibul Imam, anggota MPR RI dari Fraksi Partai NasDem, menyelenggarakan sosialisasi 4 Pilar Kebangsaan di Rumah...

Artikel Terkait