Jumat, November 22, 2024

Shin Tae-yong Angkat Bicara Usai Timnas Indonesia Dibantai di Final Piala AFF 2020 Leg 1

Baca Juga

Namun sayangnya perubahan tersebut tak terlalu membawa perubahan akan arus permainan yang didominasi Thailand.

Justru Timnas Indonesia dibantai oleh Thailand 3 kali di babak kedua. Menit ke-52 Chanatip Songkrasin berhasil menambah keunggulan Thailand menjadi 2-0 melalui serangan balik.

Jalannya Pertandingan Indonesia vs Thailand

Indonesia semakin jauh untuk mengejar, hingga Shin Tae-yong menarik Ricky Kambuaya dan memasukan Egy Maulana Vikri. Namun lagi-lagi skuad Garuda tak dapat mengejar ketertinggalan skor atas Thailand.

Pada menit ke-67 gawang jagaan Nadeo Argawinata kembali dibobol oleh tendangan Supachok Sarachat sehingga kedudukan berubah menjadi 3-0.

Thailand semakin jauh dari kejaran Indonesia, namun Thailand masih terus melancarkan serangan berbahaya ke gawang Indonesia.

Di menit ke-83 Timnas Thailand kembali membobol gawang Indonesia hingga melalui tendangan Bordin Phala, hingga kedudukan berubah menjadi 4-0.

- Advertisement -

Tinggalkan Balasan

- Advertisement -
 
 
Berita Terbaru

Heri Rafni Kotari Sosialisasikan Perda Pengelolaan Sampah di Ciamis

Ciamis, galuh.id - Anggota DPRD Provinsi Jawa Barat dari Fraksi Partai NasDem, Heri Rafni Kotari, sosialisasikan Peraturan Daerah (Perda)...

Artikel Terkait