Senin, November 25, 2024

Shin Tae-yong Kritik Regulasi Piala AFF U-19 2022 Soal Head to Head

Baca Juga

Pada saat bersamaan, Thailand melawan Vietnam bermain imbang 1-1 di Stadion Madya Gelora Bung Karno, Jakarta,

Kemudian dari hasil tersebut Shin Tae-yong kritik regulasi Piala AFF U-19 soal head to head digunakan. Hal ini mengingat Timnas U-19 Indonesia hanya bermain 0-0 saat bersua dengan Vietnam dan Thailand.

Melihat hasil tersebut, Shin Tae-yong menganggap itu merugikan karena Indonesia merupakan tim yang paling subur di Grup A.

Skuad berjuluk Garuda Nusantara bahkan tidak pernah kalah dari lima laga dilakoni dan total membuat 17 gol serta hanya kebobolan dua kali di fase grup.

Shin Tae-yong Sentil Laga Thailand Versus Vietnam

Sementara terkait laga Thailand melawan Vietnam, mendapatkan perhatian dari Shin Tae-yong. Hal ini dianggap kedua negara tersebut seperti tidak berniat untuk memenangkan pertandingan.

- Advertisement -

Tinggalkan Balasan

- Advertisement -
 
 
Berita Terbaru

Shohibul Imam Ajak Implementasikan 4 Pilar Kebangsaan di Kuningan

Jabar, galuh.id - Shohibul Imam, anggota MPR RI dari Fraksi Partai NasDem, menyelenggarakan sosialisasi 4 Pilar Kebangsaan di Rumah...

Artikel Terkait