Sabtu, April 20, 2024

Posyandu ciamis

Bupati Ciamis Dorong Posyandu Dewasari Raih Juara Lomba Tingkat Jabar

Berita Ciamis, galuh.id - Bupati Ciamis dorong Posyandu Dewasari Kecamatan Cijeungjing untuk menjuarai lomba posyandu awards tingkat Provinsi Jawa Barat (Kabar). ABupati Ciamis, Herdiat Sunarya menyampaikan dukungannya saat menyambut kedatangan tim rechecking Jabar di halaman Posyandu Multifungsi 1 Dusun Cidewa,...

Tim Penilai Jabar Rechecking ke Posyandu Langensari Ciamis

Berita Ciamis, galuh.id - Tim Rechecking Posyandu Jabar terjun langsung ke Posyandu Langensari Ciamis dalam ajang lomba Posyandu tingkat provinsi. Dalam sambutannya, Bupati Ciamis Herdiat Sunarya mengatakan pencapaian Posyandu Langensari ini menjadi motivasi untuk menjadi lebih baik lagi. Menurutnya, kemajuan di...

Dinkes Ciamis: Posyandu Penting untuk Cegah Bayi Stunting

Ciamis, galuh.id - Stunting atau bayi yang mengalami pertumbuhan lambat karena gizi buruk sedang menjadi trending topik di Indonesia.  Menurut data dari Organisasi kesahatan dunia (WHO) Indonesia merupakan salah satu negara dengan angka stunting tertinggi.  Di Kabupaten Ciamis sendiri, Dinas Kesehatan...

Posyandu Mawar Asal Rajadesa Ciamis Masuk Nominasi Juara Tingkat Jabar

Ciamis, galuh.id - Dalam rangka pembinaan dan monitoring Posyandu, Pemerintah Provinsi Jawa Barat menggelar Lomba Posyandu dan Posyandu Award tahun 2019. Hanya 14 kabupaten/kota yang masuk nominasi juara, diantaranya Kabupaten Ciamis. Posyandu Mawar asal Desa Sukaharja, Kecamatan Rajadesa, mewakili Kabupaten...
- Advertisement -spot_img

Latest News

Jelang Laga Timnas U-23 Vs Yordania, Shin Tae-yong: Kami Bisa Tampil Bagus

Berita Olahraga, Galuh.id - Jelang Laga Timnas U-23 vs Yordania, Shin Tae-yong menegaskan tekadnya untuk mengatasi kelemahan-kelemahan dalam skuadnya.Laga...
- Advertisement -spot_img