Kamis, April 25, 2024

Tidak Ada Pemain Persija di Skuad Timnas Piala AFF 2020, Persebaya Paling Banyak

Baca Juga
- Advertisement -

Pemanggilan pemain dari beberapa klub tersebut seolah membuat Persebaya, Arema FC dan Bali United tidak terdampak dengan pembatasan jumlah pemain.

Persija Tak Punya Perwakilan untuk Skuad Garuda di Piala AFF 2020

Ternyata tak diminati oleh coach Shin Tae-yong. Padahal selama ini Persija selalu memiliki perwakilan minimal 1 pemain untuk memperkuat skuad Garuda.

Dalam catatannya, Persija tidak memiliki perwakilan pemain untuk memperkuat timnas di Piala AFF hanya tahun 1996 atau edisi perdana saja.

- Advertisement -

Tak hanya Pemain Persija di skuad timnas Piala AFF 2020 yang absen. Ternyata ada klub besar lain yang tak memiliki perwakilan untuk timnas Indonesia yaitu PSM Makassar.

Meski demikian, coach Shin Tae-yong telah meracik timnas Indonesia dengan sangat baik. Sehingga skuad Garuda siap untuk bertempur di Piala AFF 2020 yang akan diselenggarakan 5 Desember 2020 mendatang. (GaluhID/Dianti)

- Advertisement -

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

- Advertisement -
 
 
Berita Terbaru

Timnas Korea Jumawa Bisa Ungguli Timnas Indonesia U-23: Kami Tim Kuat

Berita Olahraga, Galuh.id - Timnas Korea jumawa yang tampak sangat percaya diri menjelang pertemuan dengan Tim Garuda U-23 pada...

Artikel Terkait