Jumat, November 22, 2024

Truk Terperosok ke Jurang di Ciamis Gegara Sopir Ngantuk

Baca Juga

Sulaeman, pengendara motor dari Jatinagara menyebut bahwa mobil truk yang membawa tempat tidur terlihat zigzag saat melaju.

“Setelah itu, truk tersebut meluncur ke tepi jalan sebelum akhirnya tergelincir dan jatuh ke jurang dengan kedalaman sekitar 5 meter,” ujarnya.

Tidak ada orang yang terluka atau kerusakan pada barang-barang yang dibawa oleh truk tersebut.

Tetapi, agar truk yang terperosok ke jurang dengan kedalaman 5 meter tersebut dapat terangkat, perlu penggunaan peralatan berat. (GaluhID/Tegar)

Editor : Evi

- Advertisement -

Tinggalkan Balasan

- Advertisement -
 
 
Berita Terbaru

Kapolres Ciamis Tanam Jagung Bersama Warga, Dukung Ketahanan Pangan Nasional

Ciamis, galuh.id - Kapolres Ciamis Polda Jawa Barat, AKBP Akmal tanam jagung bersama warga di Dusun Ranjirata, Desa Cimari,...

Artikel Terkait