Senin, November 25, 2024

Wabup Yana Ajak Alumni IPB Mengembangkan Potensi Pertanian di Ciamis

Baca Juga

Yana juga menyampaikan potensi pada bidang peternakan seperti ayam petelur dan ikan termasuk terbesar di Jawa Barat.

Tidak lupa Yana juga berpesan agar organisasi alumni IPB di Ciamis dikelola dengan baik agar memberi kebermanfaatan bagi Ciamis.

Sementara itu, Ketua DPC HA IPB Muhammad Indra Gunawan mengatakan alumni IPB yang berdomisili di Ciamis ada 300 orang lebih.

Igun sapaan akrab ketua DPC HA IPB Ciamis juga berharap bisa membangun sinergitas dengan Pemkab Ciamis khususnya dibidang pertanian.

Selain itu Igun juga mengucapkan terima kasih pada Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Ciamis yang telah menerima para Pengurus HA IPB.

“Terima kasih atas perhatian dan memprioritaskan waktu untuk menerima kami, semoga jalinan silaturahmi ini menghasilkan sinergitas dalam mengembankan pertanian,” pungkasnya.(GaluhId/Ardiansyah)

- Advertisement -

Tinggalkan Balasan

- Advertisement -
 
 
Berita Terbaru

Shohibul Imam Ajak Implementasikan 4 Pilar Kebangsaan di Kuningan

Jabar, galuh.id - Shohibul Imam, anggota MPR RI dari Fraksi Partai NasDem, menyelenggarakan sosialisasi 4 Pilar Kebangsaan di Rumah...

Artikel Terkait