Sabtu, November 23, 2024

Warga Binangun Banjar Butuh Air Bersih, Kerap Kekeringan Saat Kemarau

Baca Juga

“Kami selalu kesulitan ketika kemarau datang. Bahkan kualitas air tersebut tidak baik, suka keruh dan ketersediaan sumur yang minim,” ujar Bubun.

“Air di sana tidak layak untuk konsumsi, seperti air yang bersumber dari sungai, kurang layak untuk dipergunakan,” sambungnya.

Pihaknya pun telah melakukan pengajuan kepada Perumda Tirta Anom Kota Banjar agar membuat jalur untuk pendistribusian air bersih di RW 11 Desa Binangun.

“Sudah kami ajukan ke PDAM agar membuka jalur air di sini. Namun sejauh ini belum ada tindak lanjutnya. Kami berharap bisa segera mendapat respon dan solusi,” pungkasnya. (GaluhID/Arul)

Editor : Evi

- Advertisement -

Tinggalkan Balasan

- Advertisement -
 
 
Berita Terbaru

Generasi Muda Ciamis Deklarasi Dukung Herdiat-Yana di Pilkada 2024

Ciamis, galuh.id - Generasi muda Ciamis dari kelompok milenial dan zilenial deklarasi dukung pasangan Herdiat-Yana (HY) pada Pilkada 2024. Deklarasi...

Artikel Terkait