Jumat, April 19, 2024

Cara Sederhana Menanam Hidroponik, Mudah dilakukan di Rumah

Baca Juga
- Advertisement -

Untuk langkah langkah pembuatan media tanam dalam pengaplikasian cara sederhana menanam hidroponik bisa diikuti seperti uraian berikut:


• Lubangi pipa dengan ukuran yang menyesuaikan gelas plastik yang kita sediakan
• Buat jarak antara lubang satu dengan lubang yang lain. Agar tumbuh optimal bisa berjarak sekitar 20 cm.
• Tutup ujung pipa dengan penutup yang tidak tembus air.
• Letakan pipa dengan menggantung atau bisa diberi penyangga. Beri jalur air dua arah di setiap ujung pipa bisa menggunakan pipa atau selang kecil.
• Masukan gelas plastik pada lubang pipa dan sebelum itu lubangi gelas plastik untuk untuk penyerapan air dan pergerakan akar tanaman.
• Masukan bibit pada gelas plastik bersama rockwoolnya. Jika masih ada bisa penuhi gelas plastik dengan rockwool
• Buat larutan nutrisi dalam ember sesuai petunjuk
• Alirkan air dari ember ke pipa dan buat air berjalan
• Setelah itu kita tinggal merawat dan menunggu panen.

Itulah cara sederhana menanam hidroponik yang bisa dilakukan di rumah. Hal terpenting yang harus kita jaga adalah perawatan, pengontrol atau meanambah larutan nutrisi.

- Advertisement -

Selain itu pindahkan tanaman yang layu agar tidak menggu tanaman yang lain, pastikan aliran air lancar dan bebas gangguan hama.

Kita bisa mengisi waktu luang untuk merawat tanaman yang kita budidayakan. Untuk beberapa variasi teknik tanam bisa kita baca lagi informasi untuk menambah pengetahuan.

Selamat mencoba dan semoga bermanfaat ulasan dari cara sederhana menanam hidroponik. (GaluhID/Muroseva)

- Advertisement -

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

- Advertisement -
 
 
Berita Terbaru

Timnas Australia U-23 Enggan Remehkan Timnas Indonesia U-23

Galuh.id- Timnas Australia U-23 tidak akan menganggap remeh Timnas Indonesia U-23 pada matchday 2 Grup A Piala Asia U-23...

Artikel Terkait