Ia juga menekankan bahwa dinas-dinas terkait seperti Dinas LH, Kehutanan, PUPR, dan lainnya, harus terlibat dalam kegiatan penanaman pohon dan menjaga sumber mata air.
“Aksi positif ini harus ikuti oleh semua instansi di Ciamis. Masalah air bukan tanggung jawab satu instansi, tapi tanggung jawab kita semua. Ayo kita wariskan mata air kepada anak cucu kita, bukan air mata,” pungkasnya. (GaluhID/Resa)
Editor : Evi
- Advertisement -