Kamis, Maret 28, 2024

Ini Alasan Irfan Jaya Gabung ke Bali United, Bukan Gaji Rp 7 Miliar

Baca Juga
- Advertisement -

Info Liga 1, galuh.id – Alasan Irfan Jaya gabung ke Bali United akhirnya terungkap. Top skor Timnas Indonesia di ajang Piala AFF ini telah resmi bergabung dengan serdadu Tridatu pada 6 Januari 2022 lalu.

Irfan Jaya mengungkapkan alasannya bergabung dengan Bali United. Alasan utamanya adalah karena tim dari Pulau Dewata tersebut akan bertarung di Piala AFC 2022.

Sebagai seorang pemain Timnas Indonesia, pengalaman bermain di level Asia harus didapatkan. Hal ini juga akan membuat kemampuan Irfan Jaya meningkat.

- Advertisement -

Indonesia sendiri akan mengirim dua tim pada ajang Piala AFC 2022 mendatang. Selain Bali United, ada klub PSM Makassar yang berhasil menjadi juara di ajang Copa Indonesia.

Nama Irfan Jaya pernah dikaitkan dengan dua tim besar lainnya di Liga Indonesia.

Persib Bandung yang dirumorkan melirik top skor timnas di ajang Piala AFF 2020 tersebut. Bahkan beberapa media pun banyak yang berspekulasi sang pemain akan diperkenalkan di Bali.

- Advertisement -

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

- Advertisement -
 
 
Berita Terbaru

Kualifikasi Piala Dunia 2026: Filipina Optimis Kalahkan Timnas Indonesia di Kandang

Berita Olahraga, Galuh.id - Filipina optimis kalahkan Timnas Indonesia di Kandang dalam pertandingan Kualifikasi Piala Dunia 2026 mendatang. Pelatih Tim...

Artikel Terkait