Minggu, November 24, 2024

Jumlah Kendaraan Pemudik yang Melintas di Sindangkasih Ciamis Meningkat

Baca Juga

Sehingga, anggota Polres Ciamis pun siaga di setiap persimpangan yang menuju ke pemukiman warga atau desa, dan juga siaga di SPBU.

Sementara itu, petugas di Pos Pengamanan Sindangkasih selain anggota Polres Ciamis, juga Bintara Pembina Desa (Babinsa) dari Kodim 0613 Ciamis.

Selain itu, terdapat juga dari Dinas Perhubungan yang siaga di Pos Pengamanan tersebut sehingga pemudik tidak perlu khawatir.

“Kami petugas gabungan siaga 24 jam, sehingga bagi pemudik tidak perlu khawatir jika terjadi sesuatu hal yang pemudik tidak inginkan,” pungkas Hendra.(GaluhId/Ardiansyah)

- Advertisement -

Tinggalkan Balasan

- Advertisement -
 
 
Berita Terbaru

Masa Tenang, KPU dan Bawaslu Ciamis Bersihkan APK Pilkada 2024

Ciamis, galuh.id - Memasuki masa tenang, KPU dan Bawaslu bersama unsur gabungan TNI-Polri, Satpol PP dan unsur pemerintah Ciamis...

Artikel Terkait