Jumat, Maret 29, 2024

PSIM Yogyakarta Lawan Persis Solo di Liga 2 2021, Ini Harapan Laskar Mataram

Baca Juga
- Advertisement -

“Kami yakin akan jadi perhatian semua pihak terkait. Harapannya kompetisi tetap berjalan lancar dan dapat penilaian baik dari semua pihak,” jelasnya.

Pemain PSIM Yogyakarta Optimis

Gelandang PSIM, Yoga Pratama menyikapi bergulirnya Liga 2 dengan optimis.

Kompetisi musim ini, menjadi tantangan sendiri bagi para pemain. Apalagi selama ini pemain mengikuti program latihan mandiri.

- Advertisement -

“Yang pasti kami semua para pemain siap. Mau itu dimainkan di tempat mana saja. Saya pikir semua tim sama, yang paling penting memberi yang terbaik,” papar Yoga.

Yoga menambahkan, skuad PSIM optimis setiap pertandingan mendapatkan hasil yang baik dengan kerja keras tim.

Di sisi lain, babak penyisihan grup Liga 2 2021 putaran pertama menurut PT LIB akan diselenggarakan pada tanggal 26 September-22 Oktober 2021.

Sementara skuad PSIM sudah melakukan persiapan berbulan-bulan. Sehingga kepastian kompetisi Liga 2 tentu sebuah kabar baik untuk Laskar Mataram. (GaluhID/Maulana)

- Advertisement -

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

- Advertisement -
 
 
Berita Terbaru

Jaringan Internet Pemkot Banjar Tuai Kritik, Harganya Mahal Kualitas Buruk

Berita Banjar, galuh.id - Seorang pemerhati pemerintah, Andi Maulana mengkritisi persoalan jaringan internet Pemkot (Pemerintah Kota) Banjar Jawa Barat. Pasalnya,...

Artikel Terkait