Jumat, September 20, 2024

Safari Ramadhan, Jabar Bergerak Kota Banjar Bagikan Makanan Untuk Buka Puasa

Baca Juga

Berita Banjar, galuh.id – Dalam kegiatan Safari Ramadhan, Jabar Bergerak Kota Banjar Jawa. Barat membagikan 350 paket makanan untuk berbuka puasa, Rabu (13/3/2024).

Dengan mengusung tema Buka Bersama On The Street (BUBOS) organisasi kemanusiaan ini terus menebar kepedulian terhadap warga yang kurang mampu.

Kali ini, yang menjadi titik penyebaran bantuan yakni di wilayah Kelurahan Hegarsari, Kecamatan Pataruman, Kota Banjar.

Menurut Ketua Jabar Bergerak Kota Banjar, Ari Faturohman, kegiatan bagi-bagi makanan untuk berbuka puasa menjadi agenda rutin setiap tahunnya.

Bukan Ramadhan kali ini saja, tahun-tahun sebelumnya juga melaksanakan sebagai bentuk kepedulian dengan situasi dan juga kondisi saat ini.

Karena tidak semua warga bisa merasakan makanan yang layak, khususnya yang kurang beruntung.

- Advertisement -

Tinggalkan Balasan

- Advertisement -
 
 
Berita Terbaru

Rakor Relawan Bumi Galuh di Sindangkasih Ciamis, Target Herdiat-Yana Menang Pilkada 2024

Berita Ciamis, galuh.id - Relawan Bumi Galuh menggelar rakor pemenangan Herdiat-Yana di Sindangkasih Ciamis Jawa Barat, Kamis (19/09/2024). Dalam kesempatan...

Artikel Terkait