Selasa, 30 Mei 2023
Selasa, 30 Mei 2023

Tarling di Eks Kawedanan Panumbangan, Bupati Ciamis Kenang Saat-saat Bertugas di Sukamantri

Baca Juga

- Advertisement -

Berita Ciamis, galuh.id – Tarawih Keliling (Tarling) di Eks Kawedanan Panumbangan, Bupati Ciamis Jawa Barat, Dr. H. Herdiat kenang saat-saat bertugas di Sukamantri.

Kegiatan rutin tiap bulan Ramadan itu berlangsung di Masjid Besar Desa Sukamantri Kecamatan Sukamantri, Senin (10/4/2023).

Pada kegiatan tersebut Herdiat menyampaikan kenangannya saat mulai mengabdi di Tatar Galuh Ciamis, mulai dari tingkatan paling bawah.

Herdiat pernah menjadi Pelaksana Tugas (Plt.) Kepala Desa, lanjut menjadi Kapermat di Sukamantri, Sekretaris Kecamatan, Kepala Dinas.

Kemudian lanjut menjasi Asisten Daerah (Asda), dan menjadi Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Ciamis sampai saat ini menjadi Bupati Ciamis.

Tentunya, hal tersebut merupakan sejarah panjang bagi pria yang merupakan asli Kawali, dan hal itu membekas dalam ingatannya.

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

 
 

Artikel Terbaru

Harga Spesial Rades Collection di Ciamis Creative Festival 2023

Berita Ciamis, galuh.id – Harga spesial Rades Collection di gelaran dalam rangka hari jadi Kabupaten Ciamis Provinsi Jawa Bara...

Artikel Terkait