Jumat, Maret 29, 2024

Hasil Sidang Komdis PSSI Terbaru, Ada 17 Kasus yang Terjadi di Liga 1 dan 2 2021

Baca Juga
- Advertisement -

Berita Olahraga, galuh.id – Komite Disiplin (Komdis) PSSI telah menyidangkan beberapa pelanggaran yang terjadi di Liga 1 dan 2 pada 3 Desember 2021.

Dari hasil sidang tersebut didapatkan 17 kasus pelanggaran dengan rincian 6 pelanggaran terjadi di Liga 1 dan sebanyak 11 pelanggaran terjadi di Liga 2.

Berikut hasil sidang Komdis PSSI untuk Liga 1 dan 2:

Tim PSM Makassar

  • Nama kompetisi: BRI Liga 1
  • Pertandingan: PSM Makassar vs Persipura Jayapura
  • Tanggal kejadian: 27 November 2021
  • Jenis pelanggaran: Tingkah laku buruk tim, mendapatkan 5 kartu kuning
  • Hukuman: Denda Rp. 50.000.000

Tim Persipura Jayapura

  • Nama kompetisi: BRI Liga 1
  • Pertandingan: PSM Makassar vs Persipura Jayapura
  • Tanggal kejadian: 27 November 2021
  • Jenis pelanggaran: Tingkah laku buruk tim, mendapatkan 5 kartu kuning
  • Hukuman: Denda Rp. 50.000.000

Tim PSIS Semarang

  • Nama kompetisi: BRI Liga 1
  • Pertandingan: Bhayangkara FC vs PSIS Semarang
  • Tanggal kejadian: 26 November 2021
  • Jenis pelanggaran: Tingkah laku buruk tim, mendapatkan 7 kartu kuning
  • Hukuman: Denda Rp. 50.000.000

Pemain Bhayangkara FC, Sdr. Lee Yujun

  • Nama kompetisi: BRI Liga 1
  • Pertandingan: Bhayangkara FC vs PSIS Semarang
  • Tanggal kejadian: 26 November 2021
  • Jenis pelanggaran: Melakukan gerakan memukul pemain lawan dan mendapatkan kartu merah langsung
  • Hukuman: Larangan bermain 2 pertandingan dan Denda Rp. 10.000.000
- Advertisement -

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

- Advertisement -
 
 
Berita Terbaru

Kualifikasi Piala Dunia 2026: Filipina Optimis Kalahkan Timnas Indonesia di Kandang

Berita Olahraga, Galuh.id - Filipina optimis kalahkan Timnas Indonesia di Kandang dalam pertandingan Kualifikasi Piala Dunia 2026 mendatang. Pelatih Tim...

Artikel Terkait