Kamis, Mei 2, 2024

Jelang Hadapi Persib Bandung, Pelatih PSIS Semarang Bocorkan Taktik

Baca Juga
- Advertisement -

PSIS Semarang musim ini sempat berada di papan atas klasemen BRI Liga 1. Namun, performanya naik turun sehingga harus terjungkal ke papan tengah. Bahkan sudah mengalami dua kali pergantian pelatih.

Hingga pekan 24, klub berjuluk Laskar Mahesa Jenar ini berada di peringkat 8 klasemen dengan perolehan 33 poin. Mereka hanya bisa mencatatkan 8 kemenangan, 9 imbang dan 7 kekalahan.

Sementara calon lawan, Persib Bandung kini masih ada di jalur juara dengan perolehan 46 poin. Tim Pangeran Biru masih menyisakan satu laga tunda karena badai Covid-19 yang menerpa beberapa waktu lalu.

- Advertisement -

Dari 23 pertandingan yang telah dijalani, Persib Bandung berhasil menang 14 kali, imbang 4 kali dan kekalahan 5 kali. Laga menghadapi PSIS Semarang wajib mereka menangkan agar kesempatan menjadi juara terbuka lebar.

Pelatih PSIS Semarang Dragan Djukanovic bocorkan taktiknya menjelang menghadapi Persib Bandung pada pekan 25 BRI Liga 1. Kita nantikan saja duel dua klub berseragam biru ini besok di layar Indosiar. (GaluhID/Putra)

- Advertisement -

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

- Advertisement -
 
 
Berita Terbaru

BPBD Penuhi Kebutuhan Air Bersih Korban Bencana di Cihaurbeuti Ciamis

Berita Ciamis, galuh.id - Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) memasang hydrant unit untuk memenuhi kebutuhan air bersih bagi korban...

Artikel Terkait