Kamis, 23 Maret 2023
Kamis, 23 Maret 2023
More

    Nonton Duluan Deretan Judul FTV Pilihan SCTV di Vidio

    FTV Pilihan merupakan alternatif hiburan yang fresh disajikan oleh SCTV. Penonton di rumah dijamin betah nonton sambil menghabiskan waktu istirahatnya. Program tayangan ini menjadi primadona anak muda untuk alternatif tontonan ringan yang santai dan menarik.

    Penonton setia di rumah banyak yang hanyut terbawa suasana pedesaan yang lekat dengan kehidupan sehari-hari semasa di kampung. Alur cerita FTV banyak dibumbui dengan adegan jatuh cinta yang diperankan oleh aktor dan aktris muda berbakat.

    Berbagai deretan judul FTV yang nyentrik dan menarik disajikan SCTV. Berikut merupakan rekomendasi FTV Pilihan SCTV dan pemirsa di rumah dapat nonton duluan di platform streaming Vidio.

    Iklan

    TV Fotografer Munduran Dong Tampannya, Nikung Syantiknya Pembantu Notnot

    Mimpi Rudi memang bukan jadi seorang Dokter sesuai kemauan orang tuanya, Rudi pun memilih Jakarta sebagai kota pelariannya agar bisa menjadi Fotografer Profesional, siapa sangka hari pertama pertemuannya dengan Surti malah membuat Jakarta jadi kota yang begitu istimewa, kira – kira bagaimana kelanjutan hubungan mereka?

     Pertemuan pertama Surti dan Rudi cukup menyebalkan, bisakah ketulusan Surti membuat keadaan membaik? FTV ini disutradarai oleh Effi Zen dan diperankan oleh pemain utamanya yaitu Eza Gionino dan Dinda Kirana

    Dari Nasi Padang Kumulai Jatuh Cinta

    Iklan

    Drama romansa yang bercerita demi menjaga kenangan suaminya yang hilang, neneknya memaksa Qausar Harta untuk meneruskan usaha Nasi Padang. Eh malah jadi saingan sama Nadia Arina dan kakeknya yang jago bikin masakan padang. Berantem atau jatuh cinta ya mereka?

    Baca Juga: Cara Nonton Mega Series Suara Hati Istri: Kayla Indosiar Melalui Aplikasi Vidio

    Lika liku episode judul FTV ini membuat jatuh cinta para penontonnya di rumah yang kebanyakan juga masih berjiwa muda. FTV ini dipimpin oleh sutradara Suroso M.Y.S dan pemain utamanya yaitu Nadya Arina serta Qausar Harta.

    Perfect Sister Bikin Kesel

    FTV dengan genre drama keluarga ini mengisahkan tokohnya yang selalu bertanya-tanya bagaimana rasanya menjadi tokoh Meisya yang selalu dibanding-bandingkan dengan kakaknya, seorang Janice yang super perfect? Beruntung masih ada Verrel

    Judul FTV yang disutradarai Andri Soejarwo dengan pemainnya yaitu Eza Gionino dan Shanice Margaretha berhasil membuat penonton di rumah jatuh hati. Penasaran dengan keseruan cerita dari banyak judul FTV Pilihan? Yuk jangan sampai ketinggalan dan segera nonton FTV SCTV di Vidio. (GaluhID)

    ARTIKEL TERKAIT

    Iklan

    TINGGALKAN KOMENTAR

    Silakan masukkan komentar anda!
    Silakan masukkan nama Anda di sini

     
     

    TEMUKAN KAMI

    184,671FansSuka
    41,532PengikutMengikuti
    15,984PengikutMengikuti
    393PengikutMengikuti
    6,452PelangganBerlangganan