Sabtu, Juli 27, 2024

ORARI Kota Banjar Rayakan Syukuran Satu Tahun dengan Potong Tumpeng

Baca Juga
- Advertisement -

Berita Banjar, galuh.id – Malam pergantian tahun menjadi momentum istimewa bagi Organisasi Amatir Radio Indonesia (ORARI) Kota Banjar, Jawa Barat, yang merayakan syukuran perjalanan satu tahun.

Kegiatan ini mencapai puncaknya dengan potong tumpeng di pos pantau perbatasan Jawa Barat-Jawa Tengah, tepatnya di Cijolang Kota Banjar, Minggu (31/12/2023) malam.

Menurut Ketua ORARI Kota Banjar, Yana S Bachyan, selama satu tahun ini organisasi berjalan tanpa kendala.

- Advertisement -

“Alhamdulillah, berkat kerja keras dan dedikasi serta rasa ikhlas dalam memajukan ORARI, hingga aman lancar tanpa halangan rintangan,” ujarnya.

Dengan penuh harap, Yana pun berdoa sekaligus menyampaikan aspirasinya untuk masa depan ORARI.

Ia berharap agar organisasi ini terus berkembang dan memberikan kontribusi positif bagi komunitasnya, termasuk Kota Banjar.

- Advertisement -

Tinggalkan Balasan

- Advertisement -
 
 
Berita Terbaru

Puskesmas Imbanagara Fasilitasi Pasien ODGJ, Keluarga Ucapkan Terima Kasih

Berita Ciamis, galuh.id – Unit Pelaksana Teknik Daerah (UPTD) Pusat Kesehatan Masyarakat (Puskesmas) Imbanagara Ciamis Jawa Barat fasilitasi pasien...

Artikel Terkait