Minggu, November 24, 2024

6 Gadis Korban Perdagangan Manusia di Tasikmalaya Dipulangkan

Baca Juga

“Kami berikan motivasi dan akan membantu mereka. Kita coba pulihkan juga psikologisnya,” ujar Lina, yang juga istri Wagub Jabar, Uu Ruzhanul Ulum.

Perempuan-perempuan muda ini menjadi korban perdagangan manusia untuk eksploitasi seksual.

6 Korban Dipulangkan Pasca Pemeriksaan

Korban tetap bertahan dalam terpaan asusila karena faktor ekonomi. Harapan mereka, pemerintah memberikan solusi untuk kelanjutan hidupnya.

“Saya akan kembali ke kampung dan akan berhenti dulu kerja. Karena faktor ekonomi, saya terpaksa jalani ini,” ujar SR, salah satu korban ekploitasi seksual.

Kasat Reskrim Polres Tasikmalaya, AKP hario Prasetyo Seno, mengaku pihaknya memulangkan para korban karena proses pemeriksaan sudah rampung.

- Advertisement -

Tinggalkan Balasan

- Advertisement -
 
 
Berita Terbaru

Ormas BBC Dukung Herdiat-Yana di Pilkada Ciamis 2024

Ciamis, galuh.id - Ormas BBC Kabupaten Ciamis Jawa Barat dengan tegas dukung dan siap memenangkan pasangan Herdiat-Yana (HY) di...

Artikel Terkait