Senin, Mei 6, 2024

PPK Banjarsari Ciamis Terima Logistik Pemilu 904 Bilik Suara

Baca Juga
- Advertisement -

Berita Ciamis, galuh.id – Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) Banjarsari, Kabupaten Ciamis Jawa Barat menerima logistik Pemilu (Pemilihan Umum), Kamis (01/02/2024).

Logistik yang PPK terima dari Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Ciamis ini yaitu berupa bilik suara.

Logistik Pemilu disimpan di Aula Kecamatan Banjarsari dan bakal mendapat penjagaan ketat dari pihak keamanan.

- Advertisement -

Pendistribusian bilik suara ini menggunakan mobil tronton dan penerimanya oleh Divisi Hukum dan Pengawasan PPK Banjarsari, Ahman Riayana.

Kata Ahman, pihaknya menerima sebanyak 904 bilik suara untuk 226 Tempat Pemungutan Suara (TPS) yang ada di Kecamatan Banjarsari.

“Nah nanti tiap TPS nya ada 4 bilik suara,” kata Ahman kepada galuh.id.

- Advertisement -

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

- Advertisement -
 
 
Berita Terbaru

Tekuk Labura FC 3-1, Hattrick Ganjar Bawa PSGC Ciamis ke Babak 32 Besar Liga 3 Nasional

Berita Olahraga, galuh.id - Ganjar Kurniawan mencatatkan hattrick saat PSGC berhasil menaklukkan Labura FC dengan skor 3-1 dalam pertandingan...

Artikel Terkait