Selasa, Maret 19, 2024

Susur Sungai di Ciamis Menelan Korban, Belasan Siswa MTs Meninggal Dunia

Baca Juga
- Advertisement -

Berita Ciamis, galuh.id – Kegiatan susur sungai di Kabupaten Ciamis, Jawa Barat mengakibatkan belasan siswa Madrasah Tsanawiyah (MTs) meninggal dunia, Jumat (15/10/2021).

Korban meninggal tersebut adalah siswa siswi MTs Harapan Baru Cijantung yang sedang mengadakan kegiatan Pramuka Susur Sungai.

Tempat Kejadian Perkara (TKP) di Sungai Cileueur Leuwi Ili Dusun Wetan RT 01 RW 01 Desa Utama Kecamatan Cijeungjing.

- Advertisement -

Menurut informasi yang berhasil dihimpun oleh galuh.id di lokasi kejadian, musibah tersebut terjadi sekitar pukul 13.30 WIB.

Saat itu beberapa siswa dan guru pembina turun ke sungai, kemudian terdapat beberapa siswa yang tenggelam terbawa arus sungai.

Dua orang berhasil dievakuasi dan segera dilarikan ke Rumah Sakit Umum Daerah Ciamis.

- Advertisement -

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

- Advertisement -
 
 
Berita Terbaru

Pemdes Jajawar Kota Banjar Serahkan Aset Fasilitasi Dusun

Berita Banjar, galuh.id - Pemerintah Desa (Pemdes) Jajawar Kota Banjar, Jawa Barat, serahkan aset desa berupa 50 kursi plastik...

Artikel Terkait