Sabtu, Juli 27, 2024

Aplikasi SIPP, Inovasi DKUKMP Ciamis Bantu UMKM Kembangkan Usaha

Baca Juga
- Advertisement -

Menurutnya, permasalahan yang sering UMKM hadapi adalah terbatasnya akses UMKM pada sumber daya produktif. Seperti permodalan, teknologi, informasi dan pasar.

Keterbatasan SDM dalam pengelolaan usaha dan pengelolaan keuangan merupakan permasalahan klasik yang UMKM hadapi.

Oleh karenanya, untuk meningkatkan kualitas kapasitas UMKM, pihaknya melakukan pembinaan inklusif dan pemberdayaan agar dapat memanfaatkan peluang usaha yang berkembang.

- Advertisement -

Aplikasi SIPP Fasilitasi Perizinan UMKM Ciamis

Dalam rangka pembinaan UMKM, maka perlu data yang akurat dan terkini untuk menggali seluruh kebutuhan pelaku usaha.

“Sehingga pelatihan, pendampingan dan juga fasilitasi yang kita laksanakan menjadi lebih tepat sasaran,” terang David.

Berdasarkan data yang akurat, maka pelaksanaan program dapat berjalan secara efektif dan efisien serta sesuai target yang diinginkan.

- Advertisement -

Tinggalkan Balasan

- Advertisement -
 
 
Berita Terbaru

Puskesmas Imbanagara Fasilitasi Pasien ODGJ, Keluarga Ucapkan Terima Kasih

Berita Ciamis, galuh.id – Unit Pelaksana Teknik Daerah (UPTD) Pusat Kesehatan Masyarakat (Puskesmas) Imbanagara Ciamis Jawa Barat fasilitasi pasien...

Artikel Terkait