Sabtu, 25 Maret 2023
Sabtu, 25 Maret 2023

Dipanggil Shin Tae-yong ke Timnas U-19, Muhammad Akrom Sempat Grogi, Begini Ceritanya

TC persiapan Kualifikasi Piala Asia U-20 2023, sendiri dijadwalkan berlangsung sampai 6 September 2022 di Jakarta.

Dalam TC tersebut, Shin Tae-Yong total sudah ada 36 pemain yang dipanggil untuk mengikuti kegiatan tersebut.

Iklan

Sementara itu, Kualifikasi Piala Asia U-20 2023 akan digelar pada 14-18 September 2022 di Indonesia.

Pada kompetisi itu, Indonesia berada dalam Grup F bersama kesebelasan Timor Leste, Hong Kong dan Vietnam.

Untuk semua pertandingan Grup F itu akan digelar di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, Jawa Timur.

Namun, sebelum tampil di kompetisi itu skuad Timnas U-19 akan melakoni uji tanding guna mengukur kekuatan tim.

Iklan

Laga uji tanding tersebut akan berlangsung pada 2, 4, dan 7 September 2022 melawan tim dari Liga 1 dan Liga 2. (GaluhID/Dhi)

ARTIKEL TERKAIT

Iklan

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

 
 

TEMUKAN KAMI

184,656FansSuka
41,532PengikutMengikuti
15,984PengikutMengikuti
393PengikutMengikuti
6,452PelangganBerlangganan