Namun, jangan khawatir karena kapasitas baterainya mencapai 5.000 mAh sehingga tidak akan kehabisan saat menggunakannya.
Fitur Reverse Charging
Seri ini menggunakan teknologi fitur tersebut yang mampu untuk membuat HP sebagai powerbank untuk mengisi HP lainnya.
Fitur AI Energy-Saving
Pada HP Vivo Y20s terdapat fitur ini yang dapat membantu kapasitas baterainya agar tahan lama saat menggunakannya.
Seperti menonton video akan bertahan hingga 16 jam atau bermain game online selama 11 jam.
Fitur Teknologi in-cell
Vivo membekali seri ini dengan fitur teknologi in-cell masa kini yang membuat layarnya akan sejernih kristal.
Sehingga ketika akan menggunakannya untuk menonton video atau bermain game maka tampilannya akan sangat detail.
Fitur FaceUnclock
Jika merasa kurang terhadap fitur fingerprint scanner, pengguna dapat menggunakan fitur pengaman Face Unlock pada HP Vivo Y20s ini.
Fitur ini mampu mendeteksi wajah dan HP langsung akan terbuka.