Senin, April 29, 2024

Jelang Liga 1 2022, Persik Kediri Datangkan Dua Pemain Eks Timnas U-16

Baca Juga
- Advertisement -

Saat itu, Indonesia mampu mengalahkan Thailand hingga babak adu penalti dengan skor akhir 4-3.

Indonesia pun memiliki bakat muda yang luar biasa. Bahkan sempat ada yang menginginkan Zico dan Rendy bisa tampil bersama di Timnas Indonesia.

Baik Zico maupun Rendy masih memiliki kesempatan yang sangat besar untuk bisa kembali menggunakan jersey merah putih lagi.

- Advertisement -

Tahun ini mereka akan tampil di kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia dan usianya pun masih 19 tahun.

Selain itu, pelatih Timnas Indonesia Shin Tae Yong lebih menyukai para pemain muda dibandingkan senior dalam skuadnya.

Pelatih asal Korea Selatan tersebut tak segan memainkan Ronaldo Kwateh dan Marselino Ferdinan di ajang SEA Games 2021 meski usia keduanya masih 17 tahun.

Persik Kediri datangkan dua pemain eks Timnas U-16 yaitu Rendy Juliansyah dan Sutan Zico.

Hal ini untuk melengkapi skuadnya menyambut Liga 1 musim 2022/2023. (GaluhID/Putra)

- Advertisement -

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

- Advertisement -
 
 
Berita Terbaru

Tumbangkan Persitara, PSGC Ciamis Tetap Akan Evaluasi

Galuh.id- PSGC Ciamis berhasil menumbangkan Persitara Jakarta Utara dalam pertandingan pertama Liga 3 Nasional 2024 dengan kemenangan gemilang 3-1. Pertandingan...

Artikel Terkait