Warna
Oppo A15 menawarkan dua pilihan warna yaitu Fancy White dan Dynamic Black.
Konektivitas
Soal konektivitas, Oppo A15 juga sudah mendukung Wi-Fi 802.11 b/g/n, Wi-Fi Direct, Hotspot/Tethering, GPS, dan Bluetooth 5.0.
Keamanan
Sementara, untuk sistem keamanan, Oppo mengusung spesifikasi HP Oppo A15 dengan metode pemindai sidik jari dan AI Face Unlock.
Kedua metode tersebut akan memudahkan Anda saat membuka HP.
Lainnya
Pelengkap untuk seri ini berupa micro USB 2.0, Jack Audio 3,5 mm, FM Audio, dan Dual SIM (Nano-SIM, dual stand-by).
Kesimpulan
Seperti yang banyak orang ketahui bahwa Oppo selalu memberikan kejutan pada setiap peluncuran produk terbarunya.
Mulai dari spesifikasi layarnya yang luas, dapur pacu yang tangguh, kapasitas baterai yang besar, dan kamera yang mumpuni.
Nah itu semua ada pada Oppo A15, tidak perlu menunggu lama dan pertimbangan lagi segera beli seri ini melalui online atau secara langsung.
Spesifikasi HP Oppo A15 yang sudah lengkap itulah yang mampu menarik perhatian berbagai kalangan untuk membelinya. Bagaimana dengan Anda? (Galuh ID/Tiwi)