Spesifikasi HP Samsung Galaxy M51 jadi pertanyaan banyak orang. Apalagi setelah resmi meluncur pada 10 Oktober 2020. Seperti yang kita tahu bahwa Samsung selalu menghadirkan smartphone dengan kualitas terbaik termasuk pada Galaxy M51.
Memiliki spesifikasi dan banyak fitur unggul, tak heran jika membahas informasi tentang HP Samsung Galaxy M51 akan sangat menarik.
Spesifikasi HP Samsung Galaxy M51
Baca Juga: HP Samsung Galaxy M51 Masuk Pasar Indonesia, Ini Spesifikasinya
Dilengkapi NFC
Fitur ini tentu menjawab kebutuhan pengguna gadget di masa sekarang, dimana semuanya serba digital. Fitur NFC ini akan sangat membantu pengguna salah satunya dalam kegiatan pembayaran digital.
Kamera Unggul
Kamera HP Samsung Galaxy M51 hadir dengan Quad Core dan resolusi besar yaitu 64 MP. Kamera memang menajdi salah satu sector yang selalu dihadirkan secara apik dalam berbagai versi oleh pihak Samsung. Sehingga kualitas jepretan kamera ponsel Samsung pun tak pernah mengecewakan.
Baterai Anti LowBatt
Keunggulan yang membuat pengguna nonstop adalah baterai yang berkapasitas sebesar 7000 mAh yang membuatpengguna always on.
Dukungan Jaringan
HP Samsung Galaxy M51 didesain untuk mendukung konektivitas jaringan hingga 4G yang sesuai dengan ketersediaan jaringan di Indonesia.
Body
Tampilan body mengesankan dengan penempatan 4 kamera utama pada salah satu sisi atas punggung ponsel dan punch hole untuk penempatan kamera depan.