Jumat, Maret 29, 2024

Kolam Renang Ciamis

Kolam Renang Tirta Bagja Ciamis Diserbu Warga Saat Libur Lebaran

Berita Ciamis, galuh.id - Salah satu tempat bermain di Ciamis yang banyak diserbu warga untuk mengisi libur lebaran 1443 H yaitu kolam renang Tirta Bagja. Lokasi kolam ini tepatnya berada di Desa Sindanghayu, Kecamatan Banjarsari, Kabupaten Ciamis, Jawa Barat. Kolam renang...

Renang Peraih Medali Terbanyak Pada PON Papua, Bupati Ciamis: Tahun Depan Kolam Prestasi Harus Sudah Selesai

Berita Ciamis, galuh.id – Atlet renang asal Ciamis meraih medali terbanyak pada PON XX Papua, Bupati Ciamis Herdiat Sunarya bertekad untuk membangun kolam renang prestasi dan menyelesaikannya tahun depan. “Kolam renang prestasi harus segera dibangun, Insyaallah jika anggarannya tersedia akan...

Tindak Lanjut Pembangunan Kolam Renang Prestasi, Ini Kata Dispar Ciamis

Ciamis, galuh.id - Pemkab Ciamis melalui Dinas Pariwisata mulai bergerak untuk mewujudkan pembangunan kolam renang prestasi di Ciamis. Rencananya, pada tahun 2020 Dispar Ciamis akan menambah lahan untuk perluasan Tirta Winaya yang dikenal sebagai kolam renang milik Pemerintah Kabupaten Ciamis. Hal...

Atlet Renang Ciamis Dambakan Kolam Prestasi, Ini Respon Bupati

Ciamis, galuh.id - Sampai saat ini Kabupaten Ciamis belum memiliki kolam renang prestasi atau kolam yang representatif untuk para atlet berlatih. Padahal banyak atlet renang Ciamis yang berprestasi. Selama ini para atlet berlatih di kolam renang Tirta Winaya. Kolam...
- Advertisement -spot_img

Latest News

Nuzulul Qur’an di Masjid Kawali, Bupati Ciamis Ajak Warga Sebarkan Nilai Islam

Berita Ciamis, galuh.id - Bupati Ciamis Provinsi Jawa Barat Herdiat Sunarya menghadiri acara peringatan Nuzulul Qu'ran yang bertempat di...
- Advertisement -spot_img