Sabtu, April 20, 2024

Bantuan Rutilahu 2023, Pemkab Ciamis Lakukan Kolaborasi Kesamaan Data

Baca Juga
- Advertisement -

“Rutilahu 2023 anggaran APBD Kabupaten Ciamis masih dalam tahap perencanaan, sedangkan untuk APBD Provinsi Jabar tutup sejak Juni 2022,” jelasnya.

Bantuan Rutilahu 2022 Masih Berjalan

Aris menjelaskan, untuk penyaluran bantuan Rutilahu tahun 2022 dari Pemerintah Provinsi (Pemprov), Dana Alokasi Khusus (DAK) dan APBD Ciamis masih berjalan.

“Untuk tahun 2022 pelaksanaan bantuan Rutilahu dari Pemprov Jabar, DAK, dan APBD Kabupaten masih berjalan,” jelas Aris.

- Advertisement -

Namun Aris juga menyampaikan, bahwa untuk alokasi Rutilahu dari APBD Perubahan tahun 2022 belum dapat.

Aris juga menyampaikan, pengajuan Rutilahu bukan hanya kepada DPRKPLH saja, tetapi bisa juga kepada Dinas Sosial dan Baznas Kabupaten Ciamis.

Hal tersebut menurut Aris agar pelaksanaan pembangunan Rutilahu dapat seluruhnya terealisasi, sehingga pihaknya bersinergi dengan Dinas Sosial dan Baznas Ciamis.

Namun, menurut Aris, khusus untuk pengajuan bantuan Rutilahu melalui Baznas Kabupaten Ciamis yang bersifat mendesak seperti karena terdampak bencana alam.

- Advertisement -

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

- Advertisement -
 
 
Berita Terbaru

Jelang Laga Timnas U-23 Vs Yordania, Shin Tae-yong: Kami Bisa Tampil Bagus

Berita Olahraga, Galuh.id - Jelang Laga Timnas U-23 vs Yordania, Shin Tae-yong menegaskan tekadnya untuk mengatasi kelemahan-kelemahan dalam skuadnya.Laga...

Artikel Terkait