Sabtu, Mei 18, 2024

Capaian Realisasi Investasi Kabupaten Ciamis Tahun 2023 Tertinggi di Jabar

Baca Juga
- Advertisement -

Berikut persentase kenaikan/penurunan realisasi investasi Kabupaten Ciamis:

  1. 2019 221.284.820.261,- 7,12 %
  2. 2020 199.590.882.491,- -9,80 %
  3. 2021 224.283.561.474,- 12,37 %
  4. 2022 254.231.910.113,- 13,35 %
  5. 2023 288.205.907.525,- 13,36 %

Lebih lanjut Rudi memaparkan, untuk realisasi investasi Kabupaten Ciamis sepanjang tahun 2023 tersebar di beberapa sektor utama.

Seperti restoran, industri kayu, industri pengolahan, konstruksi, real estat, perdagangan, pertanian dan perikanan, transportasi dan pergudangan serta jasa lainnya.

- Advertisement -

DPMPTSP bersama beberapa OPD membahas penyusunan Target Realisasi Investasi untuk 5 tahun ke depan sebagai bahan RPJMD 2025-2029.

“Adapun mekanisme perhitungan menggunakan analisa metode trend dengan baseline data realisasi investasi 5 tahun sebelumnya dan beberapa indikator lain,” jelas Rudi. (GaluhID/Resa)

Editor : Evi

- Advertisement -

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

- Advertisement -
 
 
Berita Terbaru

Disebut Miliki 3 Klub yang Lolos 16 Besar Liga 3, Exco PSSI Ungkap Pembelaan

Galuh.id- Eko Setyawan yang merupakan Exco PSSI akhirnya mengungkap pembelaan yang menyebutnya memiliki 3 klub yang tengah berkompetisi di...

Artikel Terkait