Jumat, April 26, 2024

Jelang Perebutan Perunggu SEA Games 2021, Timnas Indonesia dan Malaysia Krisis Pemain

Baca Juga
- Advertisement -

Timnas Malaysia U-23 Krisis Pemain Belakang

Timnas Indonesia U-23 dan Malaysia U-23 krisis pemain, sementara Malaysia yang lebih tepatnya krisis pemain belakang.

Setelah laga semifinal melawan Vietnam yang berlangsung sengit, sang pelatih, Brad Maloney juga mengungkapkan ada 2 pemain yang cedera.

Mereka adalah Harith Haiqal Adam Afkar yang berposisi sebagai bek dan kiper Muhammad Azri Abdul Gani.

- Advertisement -

Pelatih Timnas Malaysia U-23 pun mengungkapkan kehilangan pemain menjadi hal yang tak mudah.

“Tidak pernah mudah kehilangan pemain kunci. Jelas dia (Harith) telah menjadi pemimpin di lini belakang yang mengatur orang-oran di depannya juga,” kata Brad Maloney dilansir dari Bernama pada (21/5/2022).

Bahkan Brad Maloney mengungkapkan kiper Timnas Malaysia, Azri telah mengalami cedera sejak awal pertandingan.

“Kiper kami (Azri) juga mengalami cedera sejak awal pertandingan dan satu atau dua pemain lain harus (sama) diganti,” kata Maloney.

- Advertisement -

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

- Advertisement -
 
 
Berita Terbaru

Taktik STY Dapat Pujian Luar Biasa dari Media Korea Selatan

Galuh.id- Media Korea memberikan pujian luar biasa terhadap taktik yang digunakan oleh Shin Tae-yong (STY) dalam membesut Timnas Indonesia...

Artikel Terkait