Sabtu, Mei 18, 2024

Madura United Lepas Ronaldo Kwateh ke Klub Liga Turki

Baca Juga
- Advertisement -

“Semoga bisa berkembang dan menjadi salah satu aset Timnas Indonesia di masa yang akan datang,” Sampung perempuan yang akrab disapa Nisa itu.

Madura United Dukung Penuh Ronaldo Kwateh

Lebih lanjut Nisa menuturkan, pihak manajemen Madura United serta suporter klub mendukung Ronaldo berkarir di luar negeri.

Pemain dengan nama lengkap Ronaldo Joybera R. Junior Kwateh itu, diharapkan dapat menimba ilmu dan mencari pengalaman internasional.

- Advertisement -

“Raih ilmu dan pengalaman sebanyak-banyaknya, kita semua akan mendoakan yang terbaik untuk karirmu,” tutur Nisa.

Nisa, yang merupakan putri presiden klub Madura United FC itu berpesan agar Ronaldo bisa betah selama di Turki.

Selain itu, permainan dan skill Ronaldo semakin berkembang dan kemudian bisa kembali ke Tanah Air.

“Pa-betta neng Turki, tapi jalan lupa arah jalan pulang cong!,” pungkas Nisa dalam postingan di media sosialnya.

- Advertisement -

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

- Advertisement -
 
 
Berita Terbaru

Study Tour Sekolah Tidak Dilarang, Disdik Ciamis Ingatkan Asas Keamanan

Berita Ciamis, galuh.id - Kepala Dinas Pendidikan (Disdik) Ciamis Jawa Barat, Erwan Darmawan menyatakan bahwa pihaknya tidak akan melarang...

Artikel Terkait