Sabtu, April 27, 2024

Pariwisata ciamis

Wisata Sejarah di Ciamis: Situs Astana Gede Kawali

Kawali, galuh.id - Sejarah tidak boleh dilupakan, begitu pula dengan wisata situs sejarah. Salah satu wisata sejarah di Ciamis, Jawa Barat, adalah Situs Astana Gede Kawali. Tempat ini adalah ibukota Kerajaan Galuh yang berdiri sejak abad ke-7. Situs Astana Gede Kawali...

Ada Sosok Nagga Dibalik Majunya Promosi Wisata GenPi Ciamis

Ciamis, galuh.id - GenPi atau Generasi Pesona Indonesia merupakan komunitas digital yang dibentuk oleh Kementerian Pariwisata RI sebagai ujung tombak pemasaran pariwisata di tiap daerah di wilayah Indonesia. Di Kabupaten Ciamis sendiri, sejak dikukuhkan oleh Gubernur Jawa Barat, Ridwan...

Agrowisata Murbey Ciakar, Destinasi Wisata Alam Baru di Kabupaten Ciamis

Cipaku, galuh.id - Wahana Agrowisata Murbey Ciakar yang tepatnya terletak di Dusun Pasir Malang, Desa Ciakar, Kecamatan Cipaku, Kabupaten Ciamis kini bisa menjadi salah satu tempat wisata alam alternatif bagi masyarakat Ciamis. Wahana Agrowisata Alam Murbey yang dibuka sejak 7...

Jamasan Jambansari Tradisi Membersihkan Pusaka Peninggalan Kerajaan Galuh

Jamasan Jambansari, tradisi yang dipelihara untuk membersihkan benda-benda pusaka peninggalan Kerajaan Galuh di Ciamis (5/12/2018)

Pariwisata Ciamis Bukan Hanya Urusan Dinas Pariwisata

Ciamis, Galuh.ID - Setelah Pangandaran terpisah dari kabupaten Ciamis ada kekhawatiran adanya penurunan pendapatan daerah dari sektor pariwisata. Tetapi, Dinas Pariwisata Ciamis melakukan berbagai upaya untuk menaikkan potensi pariwisata Ciamis dan yang terutama untuk mengenalkan Ciamis hingga pelosok negeri. Kami menemui...
- Advertisement -spot_img

Latest News

Longsor Rusak Pipa, Perumdam Tirta Galuh Ciamis Buat Jadwal Distribusi Air Bersih

Berita Ciamis, galuh.id - Perumdam Tirta Galuh Ciamis, Jawa Barat, membuat jadwal distribusi air bersih selama masa perbaikan pipa...
- Advertisement -spot_img