Kamis, 7 Desember 2023
Kamis, 7 Desember 2023

Terpilih Empat Peserta pada Grand Final Pemilihan Duta Baca Kabupaten Ciamis 2023

Baca Juga

- Advertisement -

Berita Ciamis, galuh.id – Terpilih empat peserta yang berhasil juara pada babak terakhir yaitu Grand Final Pemilihan Duta Baca Kabupaten Ciamis Jawa Barat tahun 2023.

Kegiatan grand final itu berlangsung di Aula Dinas Perpustakaan dan Kearsipan (Disperpuska) Ciamis pada Kamis (23/2/2023).

Empat peserta terbaik pada event tahunan itu adalah juara I oleh Miftah Fadilah, Juara II oleh Elly Lutfiah.

Sedangkan untuk juara III oleh Popong Puspitasari, dan Harapan I adalah Sigit Ardi Nugraha.

Pelaksana Tugas (Plt.) Kepala Bidang Pengembangan Perpustakaan dan Pembudayaan Kegemaran Membaca Disperpuska Ciamis, Indra Mulyana menyampaikan peserta akan lanjut tingkat provinsi.

“Nantinya para peserta terbaik ini akan kami ikutsertakan pada pemilihan Duta Baca tingkat Jawa Barat,” jelas Indra Mulyana.

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

 
 

Artikel Terbaru

Panwascam Purwaharja Kota Banjar Patroli Cegah Pelanggaran Kampanye

Berita Banjar, galuh.id - Panitia Pengawas Kecamatan (Panwascam) Purwaharja Kota Banjar, Jawa Barat melakukan patroli guna mencegah pelanggaran kampanye. Patroli...

Artikel Terkait